Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

BIOSINTESIS METABOLIT PRIMER DAN METABOLIT SEKUNDER

Gambar
BIOSINTESIS METABOLIT PRIMER DAN METABOLIT SEKUNDER Biosintesis merupakan suatu proses katalis produk alami yang melewati reaksi enzimatik, contohnya pada metabolisme sel. Reaksi enzimatik ini akan dilakukan secara urutan oleh sejumlah enzim yang umumnya diperlukan untuk mencapai senyawa aktif biologis tunggal, dimana substrat akan diubah menjadi produk senyawa lain yang lebih kompleks. Jalur-jalur yang akan dilalui dalam proses biosintesis: 1.       Jalur fotosintesis (gluconeogenesis) → monosakarida → polisakarida (selulosa,kitin,glikogen dll). 2.       Jalur asetat → asam lemak dan poliketida. 3.       Jalur shikimat → asam amino aromatic dan fenilpropanoid. 4.       Jalur mevalonat dan jalur metiletritritol → terpekoid dan   steroid asam amino → alkaloid. Proses biosintesis ini dapat terjadi untuk menghasilkan senyawa-senyawa esensial meupun dasar-dasar reaksi kehidupan contohnya gula/karbohidrat yang akan menghasilkan energy. Serta asam amino akan membentuk jari

JURNAL PEMBUATAN ASAM PIKRAT

I.           Judul                    : Pembuatan Asam Pikrat II.        Hari/Tanggal        : Rabu, 28 Agustus 2019 III.     Tujuan                   : Adapun tujuan dari praktikum kali ini yaitu: 1         Dapat memahami dan memahami salah satu reaksi substitusi elektrofilik pada komposisi aromatik. 2         Dapat memahami dan memahami sifat dari komposisi aromatik yang tersubstitusi. IV.     Landasan Teori    Asam pikrat atau biasa dikenal 2,4,6-trinitrofenol merupakan turunan dari fenol. Fenol sensitif terhadap reaksi oksidasi oleh karena itu reaksi pembentukan asam pikrat dari fenol ini tidak dapat ditemukan secara langsung dari asam nitrat dengan fenol. Untuk membuat asam, fenol harus disulfonasi dulu sebelum mengandung asam nitrat agar diperoleh hasil yang baik. Gugus asa, sulfonat dapat diproteksi fenol dari oksidasi dari asam nitrat dan kemudian gugus-gugus asam ini akan perlahan-lahan digantikan oleh gugus nitro. Kira-kira hasil yang akan didapat sekitar 65

kimia bahan alam Prosedur dan Tahap Screening Potensial Kimia Bahan Alam

Gambar
Prosedur dan Tahap Screening Potensial Kimia Bahan Alam Tahap screening merupakan g ambar an aw al. Tahap awal dari penelitian fitokimia dimana tahapan ini dapat mengetahui gambaran dari kandungan kimia yang terdapat di dalam suatu tumbuhan. Metode ini dapat dilihat dari reaksi yang dapat merubah warna dengan zat pereaksi warna. Jadi, metode ini sangat memerlukan ketelitian dalam memilih zat pelarut dan pereaksinya agar dapat diamati dengan mudah. Pada metode ini kita di anjurkan menganalisis pada tumbuhan tersebut. Analisis kualitatif meliputi akar, batang, daun, bunga, buah dll. Kandu ngan metalloid skunder di dalam bioaktif yang utama meliputi alkaloid, flavonoid, steroid, tannin, minyak atsiri, iridoit dan sebaginya. Dengan kandungan bioaktif yang terdapat pada tumbuhan ini dan dengan metode skrining ini maka kandungan senyawa dapat digunakan sebagai pengobatan. Sebelum melakukan metode skrining ada syarat-syarat yang harus dipenuhi yaitu: 1.       Sederhana